Penyebab dan Cara Mengobati Bentol Merah pada Kaki

Sering kali kita mengalami hal seperti munculnya bentol-bentol merah pada kaki yang menyebabkan rasa gatal, sehingga kita jadi ingin terus mengaruknya hingga menyebabkan luka yang akan meninggalkan bekas pada kaki.

Biasanya bentol merah yang muncul di kaki cukup beragam, dari masalah yang ringan hingga yang berbahaya, seperti di sebabkan oleh alergi, gigitan serangga, dan kulit yang terlalu sensitif.

Apabila kita memiliki kulit yang sensitif. Alangkah baiknya kita lebih menjadi kebersihan tubuh dan lingkungan sekitar kita. Karena jikalau kita tidak melakukan hal itu maka akan lebih mudah menyebabkan kulit kita terkena bentol-bentol merah yang bisa saja menyebabkan infeksi yang serius.

Beberapa hal yang menyebabkan munculnya bentol merah yang gatal pada kaki:

1.infeksi bakteri

hal ini berupa bentol yang mendencing atau melenting yang menyebabkan rasa gatal dan nyeri

2.Kudis

biasa tertular jika kita menggunkan handuk ataupun pakaian yang sama dengan orang yang sudah tertular, penyebab tumbuhnya kudis adalah karena kita tidak menjaga kebersihan dan ke higienisan barang-barang yang biasa kita gunakan sehari-hari.

3.Gigitan serangga

bisa juga menyebabkan bentol-bentol merah pada kaki dan memiliki rasa yang sangat gatal. Biasanya serangga yang menyebabkan  hal tersebut adalah semut, kutu, tungau, dan nyamuk. Akan tetapi rasa gatal yang disebabkan oleh gigitan serangga dapat kita atasi dengan mudah dengan cara membeli obat di apotek, menggunakan lotion kelamin, dan beberapa jenis boat salep gatal.

4.Biduran

Biduran atau Urtikaria adalah jenis dimana kondisi kulit mengalami bentolan gatal yang berwarna merah dan jika kita menekan bagian tengah dari bentolan maka akan berubah menjadi warna putih. Biasanya hal ini di sebabkan oleh serangga, udara dingin, kepanasan, terkena serbuk sari dari tanaman, dll.

Biduran biasanya akan hilang tanpa harus menggunakan proses pengobataan, kecuali jika ada terjadi reaksi alergi. Biasanya obat yang paling sering di gunkana untuk mengobati gatal akibat biduran yang muncul karna alergi adalah Antihistamin.

Beberapa jenis obat yang biasa digunakan dalam mengobati  bentol dan gatal, yaitu:

  1. Kortikosteroid untuk alergi dan bengkak
  2. Antihistamin untuk alergi dan gatal
  3. Krim pelembab
  4. obat gatal herbal
  5. obat kudis.

Beberapa hal yang akna di sarankan dokter kepada kita apabila kita melakukan konsultasi kepada dokter adalah:

  1. Dokter akan melakukan pemeriksaan fisik dan laboratorium jika di perlukan
  2. menggunakan sabun yang ringan dan lembut
  3. bekerja dan beristirahat di ruangan yang tidak terlalu panas maupun dingin
  4. mengompres bagian yang bentol dengan kompresan air dingin
  5. Mandi menggunkaan air hangat
  6. Menjaga kebersihan lingkungan tempat tinggal dan lingkungan kerja agar terhindar dari serangga penyebab gatal.